Cara Flashing Oppo Neo 3 R831K Via Kartu Memori/Tanpa PC

Share this article with your friends
Cara Flashing Oppo Neo 3 R831K Via Kartu Memori/Tanpa PC—Flashing merupakan salah satu cara yang dapat dilakukan untuk mengatasi perangkat Android yang mengalami bootlop,stuck di boot logo dan masalah softbrick lainnya. Untuk yang sering mengutak atik Android,biasanya sering mengalami masalah pada perangkat Android seperti bootloop,stuck di boot logo,atau softbrick akibat dari kesalahan saat melakukan root atau menginstall custom rom.Salah satu cara untuk mengatasi hal tersebut adalah dengan melakukan flashing atau menginstal ulang firmware Android ke versi aslinya.

Bahan :

- Kartu memori/SD Card

Langkah-langkah flashing via SD Card :

1.Download stockrom di atas
2.Kemudian simpan file yg didownload tadi di SD Card/kartu memori (letakkan diluar /jangan didalam folder)
3.Matikan perangkat
4.Masuk ke recovery mode dengan cara menekan  tombol power+ volume atas
5.Pilih Bahasa indonesia
6.Pilih Wipe data and cache
7.Kemudian pilih Instal from SD
8. Pilih lagi from SD
9.Cari file yg tadi masukan di SD card,akan muncul muncul peringatan "Installation package, this operation can not be restored", pilih Yes.
10.Tunggu hingga proses instalasi selesai
11.Restart/reboot perangkat

Demikian postingan saya kali ini tentang Cara Flashing Oppo Neo R831K Via Kartu Memori/Tanpa PC,semoga berhasil.

0 Response to "Cara Flashing Oppo Neo 3 R831K Via Kartu Memori/Tanpa PC"

loading...